Saturday, November 23, 2013

Download Free Open Source Blender 3D Software

Dexter / / 0
Apa itu Blender? Blender adalah alat yang digunakan untuk mengaduk segala sesuatu yang berada didalamnya :D :D. tapi maksud saya dalam artikel kali ini bukanlah peralatan dapur melainkan Software Blender, yang digunakan untuk membuat gambar atau animasi 3 Dimensi (3D). ada beberapa software yang juga powerfull untuk design 3D seperti 3D max, Autocad, Maya, dan Poser namun software-software tersebut tidak lah gratis, jadi dalam penggunaanya tentu saja ada rasa berdosa jika anda menggunakan bajakan, apalagi kalau hasil yang digunakan untuk dijual  :D. 
Nah dalam kesempatan kali ini saya ingin membagikan info tentang software yang powerfull namun juga Gratis dalam mendesain 3D, bahkan open source sehingga anda bisa mengubahnya sendiri jika anda merasa menemukan BUG.
Blender ini mengalami penyempurnaan oleh member-member pecinta open source yang baik hati dan juga rajin menabung.upz...:D
Oke langsung saja teman-teman bisa download software 3D Blender diwebsite Resminya di LINK Berikut


Berikut Gambar hasil dari pembuatan oleh blender




0 comments:

Latest